• Home
  • Peneliti
  • R. Muhammad Dimas Anugrah Dwisatria., S.Kom., M.Si

R. Muhammad Dimas Anugrah Dwisatria., S.Kom., M.Si

R. Muhammad Dimas Anugrah Dwisatria., S.Kom., M.Si

Komunikasi Penyiaran Islam
Biografi

Peneliti LPPM Tazkia

1

Penelitian

1

Pengabdian Masyarakat

Penelitian

Tanggal Publikasi: 19 Apr 2024

A Review of the Research in Islamic Education in Indonesia Through the Vosviewer Application

Islamic education is an educational system that focuses on teaching Islamic values, and religious teachings, as well as spiritual and moral development in the context of learning. Islamic education has a key role in forming Muslim individuals who understand, practice, and spread the values of the Islamic religion in everyday life and contribute to the development of a civilized and harmonious society. This research aims to present an overview of research developments in the field of Islamic education in Indonesia using the VOSviewer application. The data analyzed were 500 research publications on Islamic education indexed by Dimensions. Bibliometric analysis methods are used to collect data from related articles published within a certain period. The study indicates that research related to Islamic education in Indonesia has experienced an increase during the period from 1965 to 2023, with an annual growth rate of 3.86%. This signifies significant interest in this topic. Ismail Suardi Wekke has been identified as the most influential researcher with 7 published articles. Among the core journals, the Journal of Islamic Education stands out by publishing 20 documents related to the research theme. Keyword network analysis has yielded several research streams, including education on anti-corruption leadership, improvement of digital literacy in elementary schools, entrepreneurship and economics education in Islamic boarding schools, and enhancement of Sharia financial literacy in schools. The study also provides a number of potential research agendas for the future concerning Islamic education in Indonesia.

Pengabdian

Tanggal Publikasi: 20 Jul 2023

Pelatihan dan Pendampingan Sertfikasi Halal UMKM di Provinsi Nusa Tenggara Barat

Sebagai salah satu destinasi wisata halal dunia, dukungan keberadaan UMKM halal di Kota Mataram Provinsi NTB menjadi penting dan strategis., memberikan pelatihan tentang regulasi sertifikasi halal, aspek-aspek sertifikasi halal, serta proses sertifikasi halal UMKM yang ada di Kota Mataram Provinsi NTB, memberikan pelatihan literasi keuangan syariah dan pengembangan bisnis dan pemasaran UMKM, menyusun database peserta sebagai UMKM binaan IAI Tazkia.. IAI Tazkia, kegiatan ini diharapkan dapat mempererat kerjasama antara IAI Tazkia dan Pemerintah Provinsi NTB dalam pengembangan Industri Halal,terutama dalam pengembangan UMKM Halal, mengenalkan IAI Tazkia secara luas kepada masyarakat, yang dapat meningkatkan citra IAI Tazkia. Bank NTB Syariah sebagai mitra utama, kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan nasabah dari kalangan UMKM. Peningkatan ini dapat diindikasikan dari UMKM yang membuka rekening dan mengajukan modal kerja di Bank NTB Syariah. kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan pemahaman UMKM tentang regulasi sertifikasi halal, aspek sertifikasi halal, proses sertifikasi halal, literasi keuangan syariah dan pengembangan pemasaran. Dengan meningkatnya pehamaman ini, diharapkan UMKM dapat mensertifikasi halal produknya dan mendapatkan sertifikasi halal dalam waktu dekat. Selain itu, dengan kegiatan ini, juga diharapkan terjadi peningkatan kompetensi pelaku UMKM.